Novel Cinta Tak Pernah Tepat Waktu bercerita tentang lelaki yang sering gagal dalam hubungan percintaan. Nggak hanya sekali, namun berkali-kali. Dari judulnya saja sudah keliahatan, cinta tak pernah tepat waktu. Membaca novel ini akan membuat orang yang patah hati merasa memiliki teman, bahwa di dunia ini nggak cuma kamu yang hatinya terluka karena ditinggal pergi orang tercinta.
Cinta Tak Pernah Tepat Waktu By Puthut EA [eBook]
Buku ini juga ditulis dengan gaya bahasa yang asyik, dan menurut saya cukup puitis. Selain itu, buku ini memberikan pelajaran kepada mereka yang patah hati bahwa di dunia ini ada hal yang memang diciptakan untuk disia-siakan. Ya contohnya cintamu padanya. Mau dipaksa kayak apa pun kalau dia pengin pergi, kamu bisa apa? Yuuuks, usap air matamu, Bestie. Rayakan cintamu yang tak tepat waktu dengan membaca buku. Fighting!
Lah, ngapain novel gendre dark yang pernah di protes kaum kanan garis keras ini tepat untuk orang patah hati? Ya biar kamu nggak ikut ikutan kayak Kirana, Mblo! Menyalahkan Tuhan saat hidup penuh kekecewaan. Kecewa dan sakit hatinya karena manusia, masa marahnya ke Tuhan? 076b4e4f54